Kenal Lebih Dekat
dengan Kami
King Sejong Institute Bandung 2 merupakan cabang King Sejong Institute yang berada di Bandung sejak tahun 2022 dan merupakan hasil dari kerja sama antara Telkom University dan Kumoh National Institute of Technology. Saat ini King Sejong Institute Bandung 2 berlokasikan di Gedung Cacuk Sudarijanto-A, Language Center, Telkom University. King Sejong Institute Bandung 2 menyediakan kursus bahasa Korea dengan kurikulum yang dibuat langsung oleh pemerintah Korea dan diajarkan oleh pengajar native speaker yang memiliki sertifikat mengajar bahasa Korea. Selain menyediakan kursus bahasa Korea, King Sejong Institute Bandung 2 juga rutin mengadakan berbagai jenis acara budaya Korea yang dapat diikuti oleh siswa maupun masyarakat umum.

Lee Hyewon
Instruktur Kursus
Lee Hyewon adalah native speaker dari Korea yang mengajar di King Sejong Institute Bandung 2. Hye Won seonsaengnim lahir di Seoul, Korea Selatan dan pindah ke Indonesia pada tahun 2011. Sebelum mengajar bahasa Korea di Indonesia, Hye Won seonsaengnim memiliki pengalaman mengajar bahasa Inggris untuk orang Korea selama kurang lebih 5 tahun. Oleh karena itu, beliau cukup fasih berbahasa Inggris dan memiliki keterampilan mengajar bahasa. Sesampainya di Indonesia, Hyewon seonsaengnim belajar BIPA (Bahasa Indonesia untuk Pengantar Asing) di Universitas Indonesia Jakarta dan lulus pada BIPA 1.


Zamzam Nur Haifa Alauna

Yune Fajriani Rachman
Kenapa Harus Kami
Dengan belajar bahasa Korea di King Sejong Institute Bandung 2
banyak keuntungan yang bisa kalian dapatkan!
Dengan belajar bahasa Korea di King Sejong Institute Bandung 2 banyak keuntungan yang bisa kalian dapatkan!

Pengajar native speaker Korea yang berpengalaman & bersertifikasi resmi.

Sertifikat Kelulusan (kehadiran mencapai min. 70% & nilai rata-rata min. 60%)

Buku materi berkualitas dari National Institute of Korea Language.

Dapat berpartisipasi dalam acara kebudayaan Korea secara gratis.

Pengajar native speaker Korea yang berpengalaman & bersertifikasi resmi.

Sertifikat Kelulusan (kehadiran mencapai min. 70% & nilai rata-rata min. 60%)

Buku materi berkualitas dari National Institute of Korea Language.

Dapat berpartisipasi dalam acara kebudayaan Korea secara gratis.
Tersertifikasi Resmi
Lembaga kursus bahasa Korea resmi dan tersertifikasi yang menawarkan program pembelajaran komprehensif untuk semua tingkat kemampuan.


Alumnni kursus
kelas kursus
EVENT KSI Bandung 2
Alumnni kursus
kelas kursus
EVENT KSI Bandung 2
Kenali Budaya Korea
dengan Kuasai Bahasanya
Pelajari bahasa Korea untuk mendapatkan beasiswa studi di Korea Selatan dan menjelajahi alam sertabudayanya.

Artikel dan Berita
Temukan artikel dan berita seputar bahasa Korea yang mendalam dan faktual.
Hubungi Kami
Kirim pesan dan sampaikan pertanyaan seputar
bahasa asing kepada kami
